Kuesioner Rawat Inap

Yth. Bapak/Ibu Pasien / pengunjung di RSU. Semara Ratih
  1. Kami mohon kiranya Bapak/Ibu/Saudara dapat meluangkan waktu untuk menjawab pertanyaan – pertanyaan yang kami ajukan. Semua keterangan yang disampaikan, kami gunakan untuk kepentingan perbaikan mutu pelayanan di Rumah Sakit Umum Semara Ratih.
  2. Kami menjamin kerahasiaan Bapak/Ibu/Saudara dalam pengisian kuesioner ini.
  3. Untuk mengisinya, cukup memberikan tanda centang (v) pada salah satu pertanyaan yang ada.
  4. Atas kesediaanya Bapak/Ibu/Saudara, kami ucapkan terimakasih.

Scroll to top